Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Download Cover Proposal BOP BOS, SPTJM, Surat Pernyataan - Syarat Kelengkapan Pencairan DAK NON Fisik BOP PAUD Tahun 2023

Kisah Berita 1001 - BOP PAUD adalah biaya operasional pendidikan untuk satuan pendidikan anak usia dini (PAUD). BOP PAUD merupakan biaya yang dikeluarkan untuk membiayai berbagai kegiatan pembelajaran dan pengembangan di PAUD, seperti biaya pengadaan buku, alat peraga, biaya konsumsi, dan sebagainya. 

Download Cover Proposal, SPTJM, Surat Pernyataan

BOP PAUD juga dapat digunakan untuk membiayai gaji guru dan staf PAUD serta perawatan dan perbaikan gedung dan fasilitas pendukung lainnya.

Sehubungan dengan adanya informasi bahwa pencairan Dana BOP PAUD sudah dimulai, kali ini Kisah Berita 1001 akan memberikan kemudahan kepada Bunda-Bunda PAUD yaitu membagikan data kelengkapan sebagai syarat pencairan DAK Non Fisik BOP PAUD Tahun 2023 dengan format DOCX atau Microsoft Word. 

Adapun Syarat Kelengkapan Pencairan DAK NON Fisik BOP PAUD Tahun 2023 yaitu :

  1. Rencana Kegiatan dan Anggaran Satuan Pendidikan (RKAS)
  2. SPTJM Bermaterai
  3. Surat Pernyataan Bermaterai
  4. Foto Copy SK Tim Manajemen
  5. Foto Copy SK Penetapan Lembaga Penerima BOP Pendidikan Kesetaraan
  6. Foto Copy Ijin Operasional Yang Masih Aktif
  7. Foto Copi Rekening Koran Januari sampai Desember 2022
  8. SPJ TAHAP II Tahun 2022

Bagi Bunda yang belum memiliki format RKAS BOP PAUD Tahun 2023, silahkan download disini :

Download RKAS BOP PAUD dan Kesetaraan Tahun 2023 Excel

Dibawah ini adalah Data Kelengkapan Pencairan DAK NON Fisik BOP PAUD Tahun 2023 yang bisa Bunda Download dengan cuma-cuma tanpa biaya apapun.

Adapun file unduhan yang terdiri dari Cover, SPTJM, Surat Pernyataan :

  1. Download Cover Proposal BOP PAUD Tahun 2023
  2. Download SPTJM Bermaterai BOP PAUD Tahun 2023
  3. Download Surat Pernyataan Bermaterai BOP PAUD Tahun 2023

Jika Bunda memiliki kesulitan mendownload data diatas, silahkan hubungi kami pada halaman Kontak atau cukup berikan komentar dibawah ini. 

Semoga Bunda-Bunda dapat memanfaatkan dana sebaik mungkin demi kelancaran proses belajar dan bermain terhadap murid atau siswa di sekolah Bunda. Aamiin.


Lihat juga :

Post a Comment for "Download Cover Proposal BOP BOS, SPTJM, Surat Pernyataan - Syarat Kelengkapan Pencairan DAK NON Fisik BOP PAUD Tahun 2023"